
Berakhirnya tahun ajaran 2007/2008 berakhir juga masa tugas seorang bapak yang tegas dan sabar. Beliau pak Endik, cukup sebentar beliau menjadi pengawasku setelah menggantikan b.Surtiah yang pensiun duluan.Di purna tugasnya, beliau mengundang sejumlah guru datang ke kediamannya di jalan jombang. Senyum khasnya yang ramah menyambut tamu dengan hangat dan sambutan penuh makna, mengutip kisah ulama' alhghozali.
- Yang paling dekat = kematian
- Yang paling jauh = masa lalu
- Yang paling berat = dosa besar
- Yang paling ringan = meninggalkan shalat
Selamat p.endik engkau telah lulus dengan khusnul khotimah mengemban amanat sebagai PNS Depag Kota Malang. Sy yakin meskipun beliau telah pensiun namun pengabdian akan berjalan terus, dan banyak teman yang selalu membutuhkan nasehat dan bimbinganmu.
No comments:
Post a Comment
Terima kasih...semoga Anda bahagia..