PONDOK RAMADHAN MIKH 1430 H.

Ramadhan tidak disia-siakan begitu saja oleh MIKH. Moment luarbiasa ini diadakan kegiatan "PONDOK RAMADHAN" seperti tahun sebelumnya kegiatan dibedakan menjadi 2 kategori. Kelas kecil (1-3) dan kelas besar (IV-VI).
Acaranya pun berbeda antara kelas kecil dan besar. Untuk kelas kecil yang menjadi ciri khas yaitu adanya 'Out Bond Ramadhan' dengan 4 pos. Ada pos 'Puzzle', 'Lacak Dunia Islam', 'Susun Ayat', dan 'Math Image'. Sementara itu kelas besar untuk tahun ini pada hari terakhir (hari ke 3) dimulai pukul 16 hingga 20. Ada kegiatan tarawih bersama. Kalau kelas kecil ada khas 'Out Bond Ramadhan' untuk kelas besar ini ada 'Lomba Patrol Membangunkan Orang Sahur' Seru abiz... Sampai jumpa pada "Pondok Ramadhan" pada tahun depan.

2 comments:

  1. Assalamu'alaikum...

    Pak, jika ada mohon ditampilkan keseluruhan foto/gambar waktu Pondok Ramadhan kemarin, terutama kelas 1-3.
    Maklum mo upload foto putra t'sayang, sebab di 2 foto diatas tdk ada...
    Terima kasih u/ perhatiannya...

    Wassalamu'alaikum.....

    ReplyDelete
  2. Alaikumussalam wr. wb.

    Alhamdulillah kita dapat silaturrahim melalui blog ini. Memang foto di atas hny sebagian kuecil. klo semua di uploud ya.. nanti kurang arstiktik. Bagaimana jika Bapak/Ibu bawa flas disk langsung ke MI Khadijah.. langsung menemui saya (DwiCy) atau juga boleh dititipkan lwt walikelasnya.
    Terimakasih.

    ReplyDelete

Terima kasih...semoga Anda bahagia..